Tanggal Dipublish | : | |
---|---|---|
Pendidikan | : | D3, S1 |
Jurusan | : | Teknik Elektro, Teknik Mesin |
Pengalaman | : | 3 Tahun |
Tipe Pekerjaan | : | Full Time |
Lowongan Kerja – Sejak berdiri pada tahun 2010, PT Mega Manunggal Property Tbk (MMP) secara konsisten mengembangkan bisnis properti logistiknya, dimulai dengan pembangunan Pusat Distribusi Mega Unilever. Dengan komitmen kuat terhadap standar internasional, MMP telah menjadi nama yang tepercaya di industri ini.
Pada tahun 2015, MMP sukses melakukan penawaran saham perdana, mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia dengan kode saham “MMLP”. Hasil dari penawaran saham tersebut digunakan untuk mengakuisisi lahan strategis dan berinvestasi pada bisnis yang sejalan dengan visi MMP.
Saat ini, MMP memiliki portofolio 13 gudang yang strategis berlokasi di sekitar Jakarta dan Jawa Timur. Dari jumlah tersebut, 9 gudang dimiliki oleh perusahaan dan 4 aset dikelola, sehingga memastikan kepatuhan terhadap standar MNC dan 3PL internasional.
Solusi yang kami tawarkan, mulai dari pembangunan sesuai pesanan, gudang skala mega, hingga lokasi strategis, dirancang untuk memenuhi berbagai kebutuhan industri. Percayakan manajemen penyimpanan Anda kepada kami, sehingga Anda dapat fokus pada kegiatan operasi inti bisnis Anda.
Pada Lowongan Kerja 2024 ini, PT Mega Manunggal Property Tbk kembali membuka lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT Mega Manunggal Property Tbk. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja PT Mega Manunggal Property Tbk
Supervisor Facility Maintenance
- Minimal D3 Teknik Elektrikal / Mesin
- Pengalaman minimal 3 tahun sebagai Supervisor Facility Management atau Building Maintenance Supervisor
- Memahami dasar-dasar kelistrikan arus kuat arus lemah
- Berpengalaman dalam instalasi perbaikan peralatan mekanikal / elektrikal / plumbing
- Memahami dengan baik mekanisme kerja Hydrant System
- Menguasai Ms-Office
- Dapat bergabung segera
Lokasi Penempatan : Cikarang & Cibitung
Baca: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.
Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja ini, silahkan kirim CV terbaru anda ke email :
mmp.talent@mmproperty.com
dengan subjek (SPV Facility Maintenance – Name)
NOTE:
- Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui email.
- Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
- Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Mega Manunggal Property Tbk, dan Openkerja.
- Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di T.ME/OPENKERJA
Lokasi | : | Cikarang, Jawa Barat |
---|---|---|
Batas Lamaran | : | - |
Link | : | https://openkerja.id/16948 |