Lowongan Magang- Sebagai pemain gas industri terbesar di Indonesia, baik produk gas kami maupun jasa layanan gas telah digunakan secara luas dalam berbagai industri seperti kesehatan, konstruksi, minyak dan gas bumi, metalurgi, petrokimia, elektronik, otomotif dan masih banyak lagi. Samator Group juga bergerak di bidang properti, instalasi alat kesehatan, travel agent, industri kimia, pendidikan, dan olahraga.
Saat ini Samator Group kembali membuka lowongan magang terbaru pada bulan [bulan_Tahun] untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama Samator Group. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Magang Samator Group
1. Accounting Intern (3 bulan)
- Lulusan/Mahasiswa S1 atau SMK Akuntansi
- Bersedia menjalani program magang full selama 3 bulan
- Memiliki minat di bidang akuntansi, administrasi keuangan, dan pengolahan data.
- Mampu mengoperasikan Microsoft Excel & software akuntansi dasar.
- Bersedia ditempatkan di Surabaya (Head Office Samator).
2. Talent Acquisition Intern (6 bulan)
- Lulusan S1 (atau mahasiswa tingkat akhir) dari jurusan Psikologi, HR, Bisnis, atau bidang terkait.
- Memiliki rasa ingin tahu untuk belajar tentang rekrutmen dan manajemen talenta.
- Komunikatif, teliti, dan memiliki keinginan kuat untuk berkembang.
Baca: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.
Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja ini, Kirim lamaranmu sekarang juga ke email kami :
hcby.hosby@samator.com
dengan subject “[Nama Posisi]_[Nama Lengkap]”
| Lokasi | : | Jawa Timur, Surabaya |
|---|---|---|
| Batas Lamaran | : | 19 Desember 2025 |
| Link | : | https://openkerja.id/19299 |









