Lowongan Kerja BUMN PT Mandiri Manajemen Investasi

PT Mandiri Manajemen Investasi

Tanggal Dipublish:
Pendidikan: ,
Jurusan: , ,
Pengalaman:2 Tahun
Tipe Pekerjaan:Full Time

Lowongan Kerja BUMN – PT Mandiri Manajemen Investasi atau yang lebih dikenal sebagai Mandiri Investasi didirikan pada 26 Oktober 2004 setelah memisahkan diri (spin-off) dari PT Mandiri Sekuritas. Mandiri Investasi, yang merupakan bagian dari grup PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, adalah manajer investasi nasional terbesar yang berpengalaman di bidang pengelolaan portofolio investasi sejak 1993, dengan Nomor Izin Usaha MI: No. Kep-11/PM/MI/2004.

Saat ini PT Mandiri Manajemen Investasi kembali membuka lowongan kerja BUMN terbaru pada bulan Mei 2023 untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT Mandiri Manajemen Investasi. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja BUMN PT Mandiri Manajemen Investasi

 

Equity Analyst

  • S1 Jurusan :
    • Ekonomi Akuntansi
    • Ekonomi
    • Keuangan
  • Jenis Kelamin Laki-laki dan Perempuan
  • Status Pegawai Tetap
  • Minimum IPK / Nilai 3.00
  • Maksimal Umur 45 Tahun
  • Penempatan Kota Jakarta Selatan

Deskripsi Pekerjaan :

  • Mengumpulkan data variabel makro ekonomi domestik, global dan sektoral melalui sumber informasi / data yang tersedia di media maupun dengan pertemuan / koneksi langsung dengan pihak perusahaan
  • Menganalisa data dan informasi yang telah dikumpulkan sebagai dasar atas riset Investasi yang akan digunakan sebagai input untuk penyusunan portofolio
  • Menyiapkan dan menerbitkan laporan analisa kondisi makro ekonomi baik domestik maupun global, sectoral, dan emitten
  • Membuat analisa / forecast dari kondisi perusahaan-perusahaan untuk beberapa tahun kedepan untuk melihat potensi pertumbuhan dari saham-saham tersebut
  • Melakukan maintenance universe saham, termasuk watchlist di dalamnya.
  • Menjalin hubungan eksternal dengan emiten, broker maupun pihak-pihak yang dapat memberikan informasi terkait perkembangan dan situasi pasar yang dapat digunakan untuk menentukan strategi investasi.

Requirement:

  • Kebutuhan Umum : Personal Leadership, Analytical Thinking, Decision Making, Relationship Building
  • Keterampilan Khusus : Bloomberg, Microsoft Office, Financial Analysis
  • Pengalaman : Minimal 2 tahun dibidang yang sama
  • Sertifikat + Bahasa Inggris : Wajib memiliki lisensi atau sertifikasi Wakil Manajer Investasi (WMI)

 

Note: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.

Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja BUMN ini, Silahkan lakukan pendaftaran secara online.

Lokasi:
Batas Lamaran:20 Mei 2023
Link:https://openkerja.id/4244
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disius ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Lokasi :
Kategori Lowongan:
BUMN D4 S1