Tanggal Dipublish | : | |
---|---|---|
Pendidikan | : | S1 |
Jurusan | : | Semua Jurusan, Teknik Pangan |
Pengalaman | : | 2 Tahun |
Tipe Pekerjaan | : | Full Time |
Lowongan Kerja Indomaret Group – Indomaret atau PT Indomarco Prismatama adalah jaringan retail waralaba di Indonesia. Indomaret merupakan salah satu anak perusahaan Salim Group. Indomaret merupakan jaringan minimarket yang menyediakan kebutuhan pokok dan kebutuhan sehari-hari dengan luas area penjualan kurang dari 200 m2. Toko pertama dengan nama Indomart dibuka di Ancol, Jakarta Utara, pada tanggal 20 Juni 1988, dikelola oleh PT. Indomarco Prismatama. Tahun 1997 perusahaan mengembangkan bisnis gerai waralaba pertama di Indonesia, setelah memiliki lebih dari 230 gerai.
Jumlah gerai hingga tahun 2015 adalah 11.400 gerai dengan rincian 60% gerai adalah milik sendiri dan sisanya waralaba milik masyarakat. Sampai dengan awal tahun 2017, jumlah gerai sebanyak 13.000 toko. Mitra usaha waralaba ini meliputi: koperasi, badan usaha dan perorangan. Indomaret tersebar merata dari Sumatra, Jawa, Madura, Bali, NTB, Kalimantan, Sulawesi dan Ambon. Motto perusahaan adalah “Mudah dan Hemat”.
Saat ini PT Indomarco Prismatama (Indomaret Group) kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Januari 2025 untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT Indomarco Prismatama (Indomaret Group). Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja PT Indomarco Prismatama (Indomaret Group)
CHIEF OF SHOP SAY BREAD
Job Description :
- Memastikan ketersediaan bahan baku, bahan pelengkap, dan kemasan.
- Memastikan proses adminsitrasi terkait penerimaan barang, pemeriksaan persediaan (stock opname), dan operasional lainnya berjalan baik.
- Memastikan dan mengontrol keuangan di gerai.
- Memastikan proses penjualan berjalan lancar hingga tercapai target penjualan dan meminimalisir persentase barang rusak.
- Membuat evaluasi dan analisa performa penjualan.
Requirements :
- Pria
- Semua jurusan, diutamakan Manajemen dan Teknik Pangan
- Berpengalaman minimal 2 tahun dibidang yang sama
- Menguasai Ms. Office (Excel dan Powerpoint)
- Memiliki kemampuan komunikasi dan leadership yang baik
- Tertarik dengan pekerjaan lapangan
- Penempatan di Head Office Indomaret Group
Baca: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.
Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja ini, silahkan melakukan pendaftaran secara online.
NOTE:
- Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui career.indomaretgroup.com.
- Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
- Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan Indomaret Group, dan Openkerja.
- Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di T.ME/OPENKERJA
Lokasi | : | Banten, Bekasi, Bogor, Jakarta, Jawa Barat, Tangerang |
---|---|---|
Batas Lamaran | : | - |
Link | : | https://openkerja.id/1538 |