| Tanggal Dipublish | : | |
|---|---|---|
| Pendidikan | : | Mahasiswa, S1 |
| Jurusan | : | Manajemen, Psikologi, Sistem Informasi, Teknik Informatika |
| Pengalaman | : | 0- Tahun |
| Tipe Pekerjaan | : | Internship |
Lowongan Magang BUMN – PT Bank Mandiri (Persero) Tbk adalah sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Indonesia yang menyediakan berbagai macam jasa keuangan. Bank yang berkantor pusat di Jakarta ini adalah salah satu bank terbesar di Indonesia dalam hal jumlah aset, pinjaman, dan simpanannya.
Dalam rangka memberikan solusi perbankan digital yang handal, Bank Mandiri terus melakukan peningkatan kualitas layanan keuangan dan pengembangan produk bagi nasabah perorangan maupun perusahaan. Saat ini dengan adanya digitalisasi memberikan dampak terhadap pergeseran perilaku masyarakat menjadi digital minded, salah satunya terhadap layanan keuangan yang dipergunakan setiap hari. Bank Mandiri memanfaatkan momentum tersebut untuk berinovasi dengan memenuhi kebutuhan masyarakat melalui peluncuran Livin’, Kopra, dan Smart Branch.
Saat ini PT Bank Mandiri (Persero) Tbk kembali membuka lowongan kerja magang pada bulan Oktober 2025 untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Magang BUMN PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
MAGENTA TAHUN 2025
Human Capital Business Partner Internship
Internship Program – HCBP Bank Mandiri
Human Capital Business Partner (HCBP) of Bank Mandiri is opening opportunities for students to join our Internship Program for a duration of 4–6 months. This program is designed for highly motivated individuals who are eager to learn, contribute, and gain professional experience in the Human Capital.
Qualifications:
- Active final-year student or fresh graduate (S1/D4) from relevant majors (Information Systems, Informatics Engineering, Psychology, Management, or related fields).
- Strong skills in Microsoft Excel (pivot tables, formulas, data analysis).
- Excellent ability to create professional presentations using Microsoft PowerPoint or Canva.
- Proactive, fast learner, and willing to put in extra effort.
- Good communication skills, both written and verbal.
- Able to work both independently and in a team.
Responsibilities:
- Support HCBP in administrative tasks, data processing, and report preparation.
- Create and develop presentation decks for internal and external purposes.
- Assist in the implementation of HR programs in the related division.
- Actively contribute to ongoing projects and initiatives.
Internship Details:
- Location: Jakarta (Full WFO)
- Duration: 3–4 months (immediate start preferred)
- Type: Paid Internship
Benefits:
- Hands-on experience in Human Capital and Business Partnering at one of the largest banks in Indonesia.
- Opportunity to enhance technical, analytical, and communication skills.
- Internship certificate upon completion.
Tanggal penting
- Durasi : 3 bulan
- Penutupan lamaran : 10 Oktober 2025
- Pengumuman lolos seleksi : 18 Oktober 2025
Baca: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.
Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja ini, silahkan melakukan pendaftaran secara online.
📢 Bagikan info loker ini ke teman atau keluarga yang sedang cari kerja!
- Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS).
- Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan Perusahaan dan Openkerja.
- Join
WhatsApp Channel untuk Update Loker Setiap Harinya.
| Lokasi | : | Jakarta |
|---|---|---|
| Batas Lamaran | : | 10 Oktober 2025 |
| Link | : | https://openkerja.id/3262 |










