Lowongan Kerja – PT Novell Pharmaceutical Laboratories merupakan salah satu perusahaan Farmasi terkemuka di Indonesia. Perusahaan ini berdiri pada tahun 1998 yang berstatus sebagai perusahaan penanam modal Asing dan terdaftar di Badan Koordinasi Penanaman Modal Indonesia (BKPM).
PT. NPL merupakan industri farmasi yang berdiri pada tahun 1998. Setelah adanya merger antara industrifarmasi Glaxo International dan Borroughs Wellcome pada tahun 1996, pengusaha Indonesia mendirikan PT. NPL dengan menggunakan fasilitas manufaktur ex-Borroughs Wellcome yang berlokasi di Gunung Putri – Bogor. Kata Novell berasal dari bahasa Inggris yang berarti sesuatu yang baru, fresh dan selalu berinovasi.
Saat ini PT NPL kembali membuka lowongan kerj terbaru pada bulan Januari 2026 untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT Novell Pharmaceutical Laboratories. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja PT Novell Pharmaceutical Laboratories
MEDICAL SALES REPRESENTATIVE
Kualifikasi :
- Pendidikan min. D3 / S1 semua jurusan atau SMK Farmasi/Kesehatan
- Fresh graduate dipersilahkan melamar
- Memiliki pengalaman sebagai Sales Farmasi min.1 tahun
- Memiliki kendaraan pribadi (minimal motor) dan SIM aktif
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Bersedia penempatan di area seluruh JABODETABEK, CIREBON, MEDAN, PADANG, BATAM,
Bagi teman-teman yang berminat dan memenuhi kualifikas, Silakan Kirimkan CV beserta lamaran ke e-mail :
Daya.kemal@novellpharm.com
dengan subject : MR_Nama_Domisili
| Lokasi | : | Jakarta |
|---|---|---|
| Batas Lamaran | : | - |
| Link | : | https://openkerja.id/4625 |














